Menu

Mode Gelap

News

Presiden Tambah Anggaran PSSI Jadi Rp 227 Miliar, Erick Thohir Kebutuhan Biaya Rp 500 – 600 Miliar

badge-check


					Memenuhi janji mendukung PSSI, Presiden Prabowo Subianto menambah anggaran PSSI tahun 2025 ini, semula Rp 150 miliar, menjadi Rp 227 miliar. Instagram@erickthohir Perbesar

Memenuhi janji mendukung PSSI, Presiden Prabowo Subianto menambah anggaran PSSI tahun 2025 ini, semula Rp 150 miliar, menjadi Rp 227 miliar. Instagram@erickthohir

KREDONEWS.COM, JAKARTA– Erick Thohir mengucapakan terima kasih kepada Bapak Presiden Jenderal TNI (Purn) Prabowo Subianto atas alokasi dana sebesar Rp 277 miliar untuk Tim Nasional Indonesia dan program PSSI yang rencananya akan mulai cair pada Januari 2025.

“Komitmen Bapak Presiden terhadap kemajuan sepak bola Indonesia benar-benar luar biasa,” tutur ketua umum PSSI itu, dalam akun instagram@erichthohir, 13 Desember 2024.

Ketua Umum Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI), Erick Thohir, mengumumkan bahwa Presiden Prabowo Subianto telah menyetujui anggaran sebesar Rp 227 miliar untuk mendukung program PSSI, yang akan mulai dicairkan pada Januari 2025. Sebelumnya, alokasi dana ini adalahRp 150 miliar per tahun, sehingga terjadi peningkatan yang signifikan.

Erick Thohir menyatakan bahwa pencairan dana akan dilakukan secara bertahap, dimulai sekitar Rp 25 miliar pada awal tahun.
Ia menekankan bahwa meskipun program PSSI tidak sepenuhnya bergantung pada dana pemerintah, dukungan ini sangat penting untuk meningkatkan prestasi sepak bola nasional
Lebih lanjut, Erick menjelaskan bahwa total kebutuhan dana untuk membiayai seluruh program PSSI diperkirakan berkisar antara Rp 500 hingga Rp 600 miliar.
Selain dukungan dari pemerintah, PSSI juga telah menjalin kemitraan dengan 25 perusahaan swasta yang telah mengumpulkan sekitar Rp 400 miliar
Dengan kombinasi dana dari pemerintah dan sektor swasta, PSSI berencana untuk melaksanakan berbagai program baru, termasuk pemusatan latihan untuk tim nasional putri dan persiapan tim U-17 serta U-20 untuk Piala Asia.**
Facebook Comments Box

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Zohran Mamdani, Calon Walikota New York Diancam Donald Trump Cabut Kewarganegaraan dan Diusir dari Amerika

5 Juli 2025 - 14:10 WIB

Agus Purnomo: Serapan APBD Jombang On The Track, Kas Dievaluasi Tiap Bulan

5 Juli 2025 - 13:57 WIB

Warsubi Tegaskan Jombang Kominten Membangun Mulai dari Desa, Pertemuan dengan DPC ABPEDNAS

5 Juli 2025 - 13:33 WIB

Kebakaran Kandang Ayam di Ngusikan dan Dua Warung di Diwek Jombang, Kerugian Ditaksir Rp 700 Juta

5 Juli 2025 - 13:13 WIB

Kado Pernikahan Megawati Hangestri, Resmi Gabung Klub Voli Turki Manisa BBSK

5 Juli 2025 - 07:39 WIB

Semakin Viral, Kemenkumham Beri Jaminan Penahanan 7 Warga Perusak Rumah Retreat Cidahu Sukabumi

4 Juli 2025 - 20:44 WIB

Konferensi Pers Jenderal (Purn) Fachrul Razi Akan Ajak SBY untuk Memakzulkan RI 2 Gibran

4 Juli 2025 - 19:50 WIB

BPKAD Jombang Kejar Proses Penyelesaian 1.280 Sertifikat Tanah Milik Pemkab

4 Juli 2025 - 18:33 WIB

Target 81.251 H, Dinas Pertanian Jombang Punya 17 Brigade Pangan Petani Milenial

4 Juli 2025 - 18:02 WIB

Trending di Headline