Menu

Mode Gelap

Olahraga

Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 25-27 Januari 2025

badge-check


					Striker Man City  Erling Haaland Perbesar

Striker Man City Erling Haaland

KREDONEWS.COM, JAKARTA-Akhir pekan ini, Liga Inggris akan menyajikan pertandingan-pertandingan seru dari pekan ke-23. Salah satu laga yang patut dinantikan adalah pertemuan antara Wolves dan Arsenal.

Tidak ketinggalan, bigmatch yang menjadi pusat perhatian pekan ini adalah pertempuran antara Manchester City dan Chelsea.

Laga yang bakal disiarkan SCTV pekan ini adalah Aston Villa vs West Ham. Duel ini akan digelar di Villa Park, Minggu (26/1/2025) mulai jam 23:30 malam WIB.

Usai sempat meraih tiga kemenangan beruntun, Aston Villa mengalami penurunan performa. Bahkan, di laga terakhir Villa harus menyerah dari AS Monaco.

Di sisi lain, West Ham masih belum bisa menemukan konsistensi usai berganti pelatih. Kini, pasukan Graham Potter jelas menginginkan kemenangan di markas Villa.

Simak jadwal pekan 23 Premier League 2024/2025 selengkapnya di bawah ini.

Sabtu 25 Januari
22:00 WIB – Bournemouth vs Nottingham Forest – Vidio
22:00 WIB – Brighton vs Everton – Vidio
22:00 WIB – Liverpool vs Ipswich Town – Vidio
22:00 WIB – Southampton vs Newcastle – Vidio
22:00 WIB – Wolverhampton vs Arsenal – Champions TV 6, Vidio

Minggu 26 Januari
00:30 WIB – Manchester City vs Chelsea – Champions TV 5, Vidio
21:00 WIB – Crystal Palace vs Brentford – Champions TV 6, Vidio
21:00 WIB – Tottenham vs Leicester City – Champions TV 5, Vidio
23:30 WIB – Aston Villa vs West Ham – SCTV, Champions TV 5, Vidio

Facebook Comments Box

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Setelah Giovanna, Kini Giliran Ko Hee jin di Acara Ngunduh Mantu Megawati Hangestri

6 Juli 2025 - 18:42 WIB

Membludak Peserta Kehati Fun Trail Run 2025, Bupati Warsubi Harmonisasi Alam dengan Pembangunan

6 Juli 2025 - 16:30 WIB

Kado Pernikahan Megawati Hangestri, Resmi Gabung Klub Voli Turki Manisa BBSK

5 Juli 2025 - 07:39 WIB

Megatron Menikah, Lokasi Akad dan Ngunduh Mantu, dan Kabar Ko Hee jin

4 Juli 2025 - 12:05 WIB

Jombang Dulang 12 Emas Masih Jauh dari Target 30 Emas di Porprov Jatim, Ini Rinciannya!

2 Juli 2025 - 20:04 WIB

Cedera Tangan Kambuh, Sir David Beckham Masuk RS

27 Juni 2025 - 21:49 WIB

Lamine Yamal Bantah Rumor Hubungannya dengan Mantan Bintang Film Dewasa Berusia 29 Tahun

25 Juni 2025 - 21:53 WIB

Megawati Hangestri Kembali Gabung Timnas Voli Putri Indonesia

24 Juni 2025 - 21:07 WIB

Bintang Tenis Jepang Kei Nishikori Meminta Maaf atas Perselingkuhannya dengan Model

21 Juni 2025 - 19:48 WIB

Trending di Olahraga